Ada radio nostalgia di JOOX!

833

Suka dengerin musik bukan kekinian alias nostalgia? Di JOOX kamu bisa mendengarkannya. Uniknya, ini ada dalam fitur radio JOOX. Memang ini bukan radio FM tapi semacam playlist yang disusun berdasarkan genre dan tahun.

Tampilan depannya menarik, ketika masuk ke dalam, kamu bisa slide antara berbagai genre, dari 60s, That 70s music, soul love music, Classic disco, Timeless, Rewind to 90s, 90s hip-hop, dan Throwback 2000.

Baca juga Bagaimana cara download lagu di JOOX?

Tapi kamu nggak bisa ngatur mau dengerin lagu apa, ini dikurasi oleh JOOX sendiri, sehingga seolah kamu mendengarkan radio.  Fitur lainnya sama, seperti bisa menambahkan lagu ke playlist atau melihat liriknya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here